MAXsi POS
Aplikasi kasir Android untuk UMKM Indonesia
MAXsi POS adalah aplikasi kasir (Point of Sale) untuk UMKM Indonesia seperti toko sembako, konter HP, agen BRILink, dan usaha retail kecil lainnya. Aplikasi ini membantu pencatatan penjualan, stok barang, laporan keuangan, dan manajemen kas secara rapi dan mudah digunakan.
MAXsi POS mendukung pencatatan transaksi tunai maupun non-tunai, pengelolaan stok per produk, laporan laba rugi, serta rekap harian dan bulanan. Dirancang untuk penggunaan Android, MAXsi POS cocok digunakan oleh pemilik usaha maupun kasir tanpa latar belakang akuntansi.
...